-->
24 C
en

Sebanyak 1200 orang Lansia Kelurahan Cengkareng Timur Mengikuti Pelaksanaan Suntik Vaksin Sinovac Tahap Pertama

JAKARTA, KABARRILIS.COM - Sebanyak 1200 Orang Lansia yang terdaftar untuk melakukan suntik vaksin sinovac tahap pertama yang dilaksanakan di SDN CENGKARENG TIMUR 07 Jalan Fajar Baru Utara RT 10 RW 08 No- 7 Kelurahan Cengkareng Timur Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat Senin (22/03/2021)

Lurah Cengkareng timur Drs Ardih Muhur cukup puas melihat warga kelurahan Cengkareng timur begitu antusias untuk mengikuti suntik vaksin Sinovac, terbukti cukup banyak warga yang hadir mendaftarkan diri untuk mengikuti suntik vaksin Sinovac saat ini , terbukti dari data yang ditargetkan sebanyak 1200 orang lansia namun yang hadir mencapai 1400 0rang .  

Menurut Ardih Muhur yang berhasil dijumpai oleh awak media kabarrilis.com mengatakan" Bahwa warga kelurahan Cengkareng timur cukup mematuhi anjuran pemerintah untuk melakukan suntik Vaksin Sinovac ini , terbukti dari jumlah yang ditargetkan sebanyak 1200 orang lansia namun yang hadir hingga mencapai 1400 orang ini merupakan hasil yang cukup memuaskan "Ucap Ardih Muhur

Kelurahan Cengkareng timur berhasil menghimpun warganya sebanyak 1200 orang lansia yang terdata namun yang mendapat vaksin Sinovac sebanyak 1047 orang , dan  7 orang yang sudah disuntik Vaksin Sinovac tidak melaporkan diri kemeja bagian sertifikasi sehingga hanya 1040 orang lansia yang mendapatkan sertifikasi suntik vaksin  dan 7 orang tidak terverifikasi

Selesai penyuntikan Vaksin Sinovac awak media kabarrilis.com menjumpai H , Anda Suwanda warga RT 02 RW 013 Kel Cengkareng timur Kec : Cengkareng Jakarta barat mengatakan dan menghimbau. Agar para lansia tidak perlu takut ataupun khawatir untuk mendapatkan suntikan Vaksin Sinovac karena saya sesudah di suntik Vaksin  tidak ada reaksi apa-apa percayalah aman "Ucap Haji Anda Suwanda

Suntik Vaksin Sinovac dilaksanakan  sesuai dengan tahap Pelaksanaan yaitu : 
1. Pengecekan Suhu tubuh
2. Pendaftaran
3. Skrining 
4. Penyuntikan Vaksinasi
5. Obserpasi
serta mengikut protokoler kesehatan 

Turut Hadir dalam kegiatan :*
 1.  Wakil Camat Rano
 2.  Sekel Sahono Sahlan SE
 3.  Kasat Pol PP , Bu Mei Delima Hutabarat
 4.  Kepala Puskesmas Cengkareng DR. Wisnu Eko.P
  5. DR. Dion
  6. DR. Eflin
  7. Para ketua Rw. Kel : Cengkareng timur
  8. Kader Dasawisma Kel : Cengkareng timur
  9. Kader PKK Kel Cengkareng Timur

Unsur PAM Babinsa 2 Personil, Pelda Wisnu dan Sertu Marjuki, Babinkamtibmas, IPDA Dauruk, Intel Polsek Aiptu Gultom, Satpol PP Cengkareng Timur FKDM Cengkareng Timur, LMK. Cengkareng Timur Para Anggota PPSU  Cengkareng Timur

Samapai berita ini ditayangkan awak media giat Selesai Pukul. 17.00 Wib situasi Aman Kondusif 

( Hamdani/Red )
Copyright kabarrilis.com
Older Posts
Newer Posts
Admin Kabarrilis.com
Admin Kabarrilis.com Update berita aktual seputar ekonomi, sosial budaya, kriminal dan hukum, olahraga, pendidikan, pemerintah, peristiwa, politik, religi, wisata dan hiburan

Post a Comment